Dari Pasuruan Menuju Jember: Juara PORSENI MA 2025 Siap Bertarung di Tingkat Provinsi
Pasuruan, 8 Mei 2025 — Pelaksanaan Pekan Olahraga dan Seni (PORSENI) Madrasah Aliyah (MA) se-Kabupaten Pasuruan tahun 2025 berlangsung sukses pada 7 hingga 8 Mei 2025, dengan lokasi kegiatan terpusat di MAN 1 Pasuruan. Event ini diikuti oleh perwakilan dari seluruh Kelompok Kerja Madrasah (KKM) MA yang ada di Kabupaten Pasuruan, termasuk partisipasi dari MAN Insan Cendekia (IC) Pasuruan. KegRead More…